Penerapan Sistem Autentikasi Sertifikat Sebagai Pengambil Keputusan Validasi Sertifikat Pada Perguruan Tinggi

Penulis

  • Untung Rahardja Perguruan Tinggi Raharja
  • Eka Purnama Harahap Perguruan Tinggi Raharja
  • Gilang Fresandy Perguruan Tinggi Raharja

DOI:

https://doi.org/10.33050/tmj.v2i1.312

Abstrak

Pengembangan sistem adalah suatu cara untuk memberikan inovasi terbaru pada Perguruan Tinggi  dimana  sistem  yang  dibuat  harus  berdasarkan  apa  yang dibutuhkan para Pribadi Raharja. Autentikasi sertifikat dimaksudkan untuk  melengkapi dan mengoptimalkan Validasi Sertifikat pada PO Sidang, salah satunya terdapat poin Validasi Sertifikat dan Tridharma. Mahasiswa harus melakukan validasi dengan cara submit via website dan akan di review oleh admin.  Dengan  hadirnya  autentikasi  sertifikat  ini  admin  bisa  mengecek   keaslian  dari sertifikatnya dimanapun dan kapanpun. Dan sertifikat akan terdokumentasi dengan baik  di dalam database. Jadi admin bias lebih baik  lagi dalam melakukan validasi dan mengurangi potensi pemalsuan sertifikat.

System development is a way to provide the latest innovations in Higher Education where the system  created  must  be  based  on  what  is  needed  by  Personal  Raharja. Certificate authentication for Structure and optimal Validation of Certificates on PO Session, one of the points. Certificate Validation and Tridharma. Students must validate by submitting via website and will be reviewed by admin. With the presence of this certificate authentication admin can check the authenticity of the certificate wherever and whenever. And certificates will be well documented in the database. So admin bias is better in validating and reducing the potential for certificate forgery.

 

Referensi

Purwakusumah, Edy Djauhari, dkk. "Identifikasi dan autentikasi jahe merah menggunakan kombinasi spektroskopi FTIR dan kemometrik." Agritech 34.1 (2014):82-87.

Maulid, Deden Yusman. "DNA Barcoding untuk Autentikasi Produk Ikan Tenggiri (Scomberomorus sp)." Jurnal Akuatika 6.2(2015).

Bonneau, Joseph, et al. "The quest to replace passwords: A framework for comparative evaluation of web authentication schemes." Security and Privacy (SP), 2012 IEEE Symposium on. IEEE, 2012.

Guo, Ping, et al. "A variable threshold-value authentication architecture for wireless meshnetworks." 網際網路技術學刊15.6(2014): 929-935.

Schlyter, Jakob, and Paul Hoffman. "The DNS-based authentication of named entities (DANE) transport layer security (TLS) protocol: TLSA."(2012).

Unduhan

Diterbitkan

2017-08-27

Cara Mengutip

Rahardja, U., Harahap, E. P., & Fresandy, G. (2017). Penerapan Sistem Autentikasi Sertifikat Sebagai Pengambil Keputusan Validasi Sertifikat Pada Perguruan Tinggi. Technomedia Journal, 2(1 Agustus), 17–25. https://doi.org/10.33050/tmj.v2i1.312